Sunday, August 12, 2012

Menggunakan Kekuatan Wordpress untuk Bisnis Internet

Menurut ane wordpress adalah salah satu CMS yang powerfull dan dapat dipertimbangkan sebagai tool berbisnis di internet, saat ini script blog wordpress sudah sangat fleksibel dapat digunakan diberbagai kondisi untuk menjalankan bisnis. ada banyak themplate dan plugin yang ditawarkan diinternet... kita tinggal milih, ini sangat membantu ane sebagai seorang pemula.

semakin ane mendalami wordpress, ane semakin suka.. apa saja keunggulannya ? lagi lagi, silakan tanyakan ke om google, :) tapi menurut ane
  • Mendukung banyak kategori dan subnya
  • Merupakan CMS open source yang dapat dimodifikasi bebas sesuai kemampuan kita
  • Mendukung banyak plugins ( tersedia ribuan )
  • Mempunyai ribuan themes yang dapat ditemukan dan digunakan secara gratis di internet.
  • Om google lebih mudah mengenal blog yang dibuat dengan wordpress sehingga mudah terindex oleh google... ini artinya mudah ditemukan orang.
  • Lebih rapi dan terstruktur
  • dll :)  kayaknya masih banyak lagi.........
gimana memulainya ...?
ane hanya pesan domain dan hosting di salah satu penyedia jasa tersebut di internet, yang ane cari
tentunya yang murah meriah :) tapi bukan murahan.

biasanya penyedia jasa hostingnya umumnya menyediakan cPanel sebagai tool manajemen hosting.

 dan untuk instalasi wordpress di hosting, cukup mencari  shortcut softaculous di cPanel


dan bisa langsung di install setelah mengisi form yang diminta ... (ane ngerti dikit bahasa inggris, jadi ngak terlalu masalah dalam pengisian form nya) 

install toko online wordpress




 tuing tuing ...  jadidah wordpressnya :)


nah.. sekarang ane tinggal mencari template dan plugin yang bagus untuk membuat toko online yang saya ceritakan di tulisan sebelumnya

No comments:

Post a Comment

Budayakan berkomentar yang baik, no SARA no Spam link.